Postingan

Menampilkan postingan dari Februari, 2023

Translate

Cara kerja pressure reducing valve-Joystick

Gambar
 Artikel ini mengulas singkat tentang cara kerja pressure reducing valve pada aplikasi joystick hidrolik-mekanik. Pengetahuan ini akan membantu Bro-Sis dalam memahami lebih mendalam terkait sistem hidrolik pada excavator secara umum, untuk berbagai kebutuhan yang membutuhkan pengetahuan tentang sistem hidrolik. Referensi berasal dari pengalaman mengajar motohoby dan materi ajar teknikal excavator tingkat dasar hingga tingkat menengah. Langsung saja, berikut beberapa poin penting untuk membantu Bro-Sis mendapatkan gambaran awal. Sebagai bantuanya, perhatikan ilustrasi yang merupakan simbol pressure reducing valve didalam joystick dibawah ini. Simbol dan arti pressure  reducing valve  didalam  joystick A adalah piston yang didorong oleh gerakan operator mengoperasikan joystick B adalah pegas pengembali piston , dengan pegas ini maka joystick kembali ke posisi normal ketika tidak didorong oleh Operator C adalah katup pengarah aliran oli. Via katup ini, oli bertekanan tinggi diar

Usia pakai aki Motobatt MTZ5S

Gambar
Artikel iki mengulas singkat hasil review aki motobatt MTZ5S, yang digunakan untuk dua model sepeda motor yang berbeda. Kedua sepeda motor juga memiliki karakteristik pengoperasian yang berbeda. Sebagai data pendukungnya, motohoby menggunakan referensi dan  data spesifikasi dari berbagai sumber online . Berdasarkan informasi dari laman motobatt.co.id , aki motobatt MTZ5S merupakan tipe aki gel yang direkomendasikan untuk kebutuhan sehari-hari di iklim panas. Bertegangan 12 volt, dengan kapasitas 4,2 Ah dan kapasitas cold cranking sebesar 70. Aki ini cocok untuk sepeda motor yang mengharuskan dimensi aki dengan panjang=113mm , lebar=70mm , dan tinggi=86mm . Setidaknya ada 34 model sepeda motor yang bisa menggunakan aki ini (data ketika blog ini dibuat_25 februari 2023). Berikut adalah resume review usia pakai motobatt MTZ5S: 1. Aki nomer satu bisa digunakan selama 3,11 tahun. Sementara aki nomer dua bisa digunakan untuk 2,05 tahun. Dari kedua tabel berikut, motohoby menyimpulan ba

Apa Itu Horse Power Mesin ? Part-2

Gambar
 Artikel ini melanjutkan ulasan tentang apa itu horse power , sehingga Bro-Sis akan mendapatkan pemahaman lebih baik dan semakin termotifasi untuk mempelajarinya lebih lanjut dimasa sekarang ataupun dimasa mendatang. Artikel ini merupakan analisis pribadi dengan berdasarkan pada data-data  real  yang dihimpun dan disimpulkan oleh motohoby.  Menurut  https://www.dictionary.com/browse/power,  daya/ power   ditranslate   ke dalam bahasa adalah, kemampuan untuk melakukan atau bertindak; kemampuan melakukan atau mencapai sesuatu. "Mampu melakukan sesuatu" ini menjadi ukuran performa yang akhirnya memisahkan antara mesin dengan power kecil dan mesin power besar. Dengan kata lain, mesin dengan power besar berarti mesin dapat melakukan pekerjaan yang lebih berat.  Atau, mesin dengan power besar bisa juga diartikan sebagai mesin yang bisa melakukan pekerjaan dengan waktu selesai/ tuntas lebih singkat. " Horse power " atau disingkat hp, sebenarnya hanya salah satu diantara

CARA TES KOMPRESI SEPEDA MOTOR

Gambar
 Artikel ini akan membantumu menemukan metode sederhana untuk melakukan test tekanan kompresi pada sepeda motor. Sangat berguna ketika Bro-Sis ingin mendapatkan gambaran instant tentang kondisi hilang--tidaknya tekanan kompresi didalam mesin sepeda motor. Kondisi test dan sederhana dan singkat mungkin sesuai dengan kondisi ketika Bro-Sis mengalami sepeda motor mogok diperjalanan. Ada trik sederhana yang bisa Bro-Sis lakukan untuk menguji tekanan kompresi ini, yang bisa dilakukan secara  instant  ketika sepeda motor mengalami mogok diperjalanan.  Sehingga Bro-Sis dapat lebih mudah mengambil keputusan untuk memperbaiki secara "Do It Your self" ataukah membawa ke bengkel.  Cara tes kompresi sepeda motor secara sederhana dilakukan dengan cara menutup lubang busi dengan kain hingga sangat mantap dan rapat, atau dengan menutupnya kuat-kuat menggunakan jari jempol. Dengan kondisi kunci kontak OFF , kemudian lakukan kick starter . Jika terdengar suara letupan, dan kain yang "men